-->
  • Jelajahi

    Copyright © Wargata.com
    Info Berada di Sekitar Warga

    Banner Ucapan

    Ads Google Searc

    Hukrim

    Banner IDwebhost

    Sambangi Anak Sekolah, Anggota Sat Binmas Polres Enrekang Sampaikan Pesan Kamtibmas

    Alam - Admin 2
    01/03/23, 21:29 WIB Last Updated 2023-03-01T14:30:17Z
    Wargata.com, Sulsel - Personel Satuan Binmas Polres Enrekag masif dalam mobilitasnya menjumpai sekumpulan anak sekolah untuk memberikan pesan kamtibmas, Rabu, (01/03/2023).

    Kanit Binpolmas, AIPDA Parjan dengan tidak bosannya menyambangi komponen masyarakat dan tidak terkecuali anak sekolah yang berada di luar sekolah seperti yang terlihat ditemuinya di Anjungan sungai mata allo Enrekang.

    AIPDA Parjan menuturkan, bahwa Besar harapan untuk melihat adik-adik menadi orang sukses, olehnya itu kita doakan dan tentu tidak lupa berusaha dengan memanfaatkan masa muda dengan baik sehingga terhindar dari hal yang tidak diharapkan oleh diri sendiri maupun orang orang terdekat kita”, Kata AIPDA Parjan

    Saat berkendara jangan abai demi keelamatan, gunakan helem dan kelengkapan kendaraan maupun surat-surat kendaraan harus ada, berkendara dengan menggunakan helem SNI sudah menjadi ketentuan yang berlaku bagi pengendara, penggunaan helm dengan cap SNI merupakan kepatuhan pemotor atas Undang-Undang (UU) Nomor 22 Tahun 2009 Tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan Pasal 57 Ayat 1 dan 2.

    "Remaja disini diharapkan jadi pelopor kebaikan dengan mentaati aturan dan menggunakan helem bukan karena ada polisi tetapi berianjak dari kesadaran masing masing bahwa helem sebagi usaha kita dalam jaga keselamatan saat menggunakan endaraan roda dua", Ujar AIPDA Parjan.

    (HS/RL/AM)
    Komentar

    Tampilkan

    Daerah

    +