-->
  • Jelajahi

    Copyright © Wargata.com
    Info Berada di Sekitar Warga

    Banner Ucapan

    Ads Google Searc

    Hukrim

    Banner IDwebhost

    Kapolres Luwu Utara Ingatkan Personilnya untuk Netral pada Pilkada 2020

    Alam - Admin 2
    27/01/20, 13:47 WIB Last Updated 2021-10-22T08:48:16Z
    Wargata.com, Sulsel - Kapolres Luwu Utara AKBP Agung Danargito, S.I.K., M.Si., Mengingatkan pada Personilnya untuk Netrilitas Polri, Senin (27/01/2020)

    Ia menyampaikan beberapa amanat, salah satunya agenda penting dari Pores Luwu Utara adalah menghadapi tahun politik pilkada serentak 2020 Luwu Utara

    “Kita terus mengingatkan pada Personil untuk melaksanakan perintah institusi kami, yang Menjunjung Tinggi Netralitas Polri, dan tidak ada pilihan bagi setiap anggota Polres Luwu Utara,” ujarnya.

    Selain Pengamanan, jangan coba coba untuk ikut berpolitik praktis. “Jika masih ada anggota yang coba-coba melanggar nertralitas Polri maka Resikonya ditanggung oleh diri sendiri,” kata AKBP Agung Danargito SIK

    Lanjut dikatakan, Personil yang mungkin memiliki keluarga ikut mencalonkan diri sebagai calon Bupati, Hormati dan Biarkanlah, tetapi yang bersangkutan jangan sekali kali melibatkan diri atau pun menunjukkan sikap tidak netral, karena selama masih menjadi anggota polri, maka kepadanya pula berlaku perintah pimpinan Polri untuk menjaga Netralitas

    Bagi bhayangkari, juga diingatkan larangan ikut ikutan dalam politik praktis dengan membawa atribut dan simbol bhayangkari, jangan berfoto bersama dengan calon tertentu atau menjadi tim sukses calon tertentu dengan membawa bawa nama, atribut dan simbol organisasi bhayangkari

    Kapolres Luwu utara mengingatkan lagi para personil polres Luwu Utara “Agar menjaga institut polri di tengah masyarakat,” tegas Kapolres Luwu Utara

    (Tim Warga)
    Komentar

    Tampilkan

    Daerah

    +